Blok Cepu Segera Dioperasikan
arsip tempo : 170141176449.

CEPU - Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Purnomo Yusgiantoro menegaskan sumur minyak di Blok Cepu akan segera dioperasikan menyusul telah disepakati anggaran pengoperasian sebesar Rp 25 triliun (US$ 2,5 miliar).
Menurut dia, dana itu nantinya akan digunakan untuk pembiayaan seluruh kegiatan operasi umur minyak di Banyu Urip di Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur. "Seluruh rencana kegiatan operasi yang tertuang plant of development telah diteken,
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini