Palestina Diminta Terima Eksistensi Israel
WASHINGTON - Empat kekuatan besar dunia kemarin meminta kabinet Palestina mendatang menghormati hak Israel untuk eksis dan menyingkirkan kelompok militan. Keempatnya adalah Amerika Serikat, Rusia, Uni Eropa, dan Perserikatan Bangsa-Bangsa.
"Keempat pihak mengungkapkan pandangan bahwa kabinet Otoritas Palestina mendatang tidak boleh memasukkan orang yang tidak menghormati hak keberadaan Israel secara aman dan damai serta penghapusan kekerasan dan te
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini