Kebutuhan Dana UKM Pendidikan Sangat Besar
Senin, 7 Maret 2022
Institusi pendidikan menghadapi tantangan pendanaan akibat pandemi Covid-19. Sistem pembelajaran jarak jauh memerlukan sarana penunjang yang harganya mahal. Pinduit Teknologi Indonesia alias Pintek menyediakan pendanaan bagi institusi dan UKM pendidikan.

Institusi pendidikan menghadapi tantangan pendanaan di tengah pandemi Covid-19 yang berkepanjangan. Sistem pembelajaran jarak jauh memerlukan sarana tambahan penunjang kegiatan belajar-mengajar yang mahal. Akibatnya, muncul kebutuhan pendanaan dari siswa, institusi pendidikan, hingga pelaku usaha kecil dan menengah (UKM) di bidang pendidikan.
Salah perusahaan teknologi finansial peer to peer lending yang menyediakan dana bagi institusi pendidika
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini