Musim IPO Perusahaan Rintisan
Jumat, 17 September 2021
Sejumlah perusahaan rintisan dari berbagai skala diperkirakan bakal menjual saham kepada publik (IPO) dalam 1-2 tahun ke depan. Pelepasan saham ini merupakan bagian dari exit strategy investor untuk memaksimalkan keuntungan atau meminimalkan kerugian.

JAKARTA — Asosiasi Modal Ventura dan Startup Indonesia (Amvesindo) memproyeksikan perusahaan rintisan (start-up) dari berbagai skala berpeluang mencatatkan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) ataupun melakukan penawaran umum perdana saham (initial public offering/IPO).
Bendahara Amvesindo, Edward Ismawan Chamdani, menyebutkan potensi rintisan untuk menggalang dana di pasar modal cukup besar, khususnya bagi perusahaan rintisan yang bergerak
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini