Bunga Kredit Bank BUMN Segera Turun

JAKARTA – Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir meminta bank-bank pelat merah untuk mempercepat transmisi penurunan suku bunga kredit, di tengah situasi perlambatan ekonomi domestik akibat wabah virus corona. "Kami ingin memastikan bank-bank BUMN segera menurunkan suku bunganya secara bertahap," ujar Erick, akhir pekan lalu.
Erick menuturkan tekanan perekonomian membuat pelaku usaha kesulitan mengembangkan usaha, khususnya
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini