Ari Askhara Berjanji Pangkas Kerugian Garuda US$ 100 Juta
TANGERANG - Rapat umum pemegang saham luar biasa (RUPSLB) PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk mencopot enam direktur, termasuk direktur utama, dari posisinya. Rapat umum menyetujui I Gusti Ngurah Askhara Danadiputra sebagai direktur utama menggantikan Pahala Mansury yang menjabat sejak April 2017.
Sebelumnya, Ari menjabat Direktur Utama PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) Tbk. "Kami berdelapan ditunjuk untuk menggantikan direksi yang lama," kata Ar
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini