Usut Kasus Pingtan, Susi Siapkan Kuasa Hukum
Jumat, 11 September 2015

JAKARTA - Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti mengatakan telah menunjuk Todung Mulya Lubis sebagai kuasa hukum untuk menangani kasus pencurian ikan yang melibatkan perusahaan asal Cina, Pingtan Marine Enterprise. Tim hukum Todung akan mengirimkan hasil analisis dan evaluasi Kementerian Kelautan ke bursa Nasdaq, tempat Pingtan mencatatkan saham publiknya. "Nanti tim itu yang mengurus semuanya," kata Susi di Hotel Sahid, kemarin.
Susi me
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini