Meiji Stop Penjualan Susu Formula Bayi di Cina
TOKYO - Persaingan usaha yang semakin ketat membuat perusahaan susu formula dan makanan bayi Jepang, Meiji Co, menghentikan penjualan di Cina. Melonjaknya biaya bahan baku pembuatan makanan bayi menjadi alasan untuk menarik produknya dari pasar.
"Di Cina banyak sekali perusahaan susu formula dan makanan bayi sehingga sulit untuk bisa bersaing," kata juru bicara Meiji Holdings Co, Junji Ohashi, dalam pembicaraan melalui telepon di Tokyo, kemarin,
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini