Persiapan Proyek MRT Dikebut
JAKARTA --- Menteri Koordinator Perekonomian Hatta Rajasa membentuk tim untuk mengkaji ulang proyek mass rapid transit (MRT). Tim akan meninjau usul Gubernur Joko Widodo soal komposisi pembiayaannya antara pemerintah pusat dan pemerintah DKI Jakarta.
arsip tempo : 170179356362.

JAKARTA --- Menteri Koordinator Perekonomian Hatta Rajasa membentuk tim untuk mengkaji ulang proyek mass rapid transit (MRT). Tim akan meninjau usul Gubernur Joko Widodo soal komposisi pembiayaannya antara pemerintah pusat dan pemerintah DKI Jakarta.
Hatta menyatakan tim akan ngebut bekerja dalam dua hari ke depan. "Pada 15 Januari 2013 akan ada rapat untuk menetapkan," kata dia seusai rapat koordinasi mengenai transportasi Jakarta di kantor Keme
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini