Bill Gates Masih Terkaya di AS
JAKARTA - Negara boleh di ambang kebangkrutan. Tapi sebagian warganya tetap kaya-raya. Seperti dilansir oleh majalah bisnis Forbes, pendiri raksasa software Microsoft, Bill Gates, tahun ini kembali menduduki puncak daftar orang terkaya di Amerika Serikat. Ini tahun ke-18 Gates berada di peringkat pertama orang kaya di Negeri Abang Sam. Kekayaan Gates sendiri naik US$ 5 miliar dibanding tahun lalu. Gates kini memiliki duit US$ 59 miliar.
Sementar
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini