Pemerintah Klaim Mampu Kendalikan Harga
JAKARTA -- Departemen Perdagangan mengklaim pihaknya sudah berhasil menstabilkan harga barang kebutuhan pokok. Lonjakan inflasi yang terjadi pada September lalu bukan disebabkan oleh kenaikan harga beras, gula, minyak goreng, dan minyak tanah. "Kenaikan empat kebutuhan pokok tersebut tidak signifikan," ujar Direktur Distribusi dan Bina Pasar Departemen Perdagangan Gunaryo akhir pekan lalu.
Menurut dia, Departemen Perdagangan hanya mengawasi empat b
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini