Teror Siber Menyerbu Aktivis
Peretas telepon seluler, akun media sosial, serta akses digital menyasar kelompok kritis. Negara semestinya melindungi keamanan dan hak asasi warganya.
arsip tempo : 170153528586.

Peretas telepon seluler, akun media sosial, serta akses digital milik sejumlah aktivis memang masih gelap. Namun ada kesamaan di antara korban-korbannya, yakni mereka yang selalu kritis terhadap aneka kebijakan pemerintah. Aparat semestinya dengan mudah membongkar pelaku teror gaya baru ini.
Pengambilalihan akses secara diam-diam itu merupakan pelanggaran terhadap kebebasan berekspresi, bagian penting dari hak asasi manusia.
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini