Menteri Pertahanan Prabowo Subianto mengundang anggota Komisi Pertahanan DPR ke rumahnya sebelum dan sesudah rapat dengar pendapat, Rabu lalu. Ia intens melobi DPR untuk memuluskan rencana belanja senjata senilai Rp 1.760 triliun.
Menteri Pertahanan Prabowo Subianto (kiri) mengikuti rapat kerja dengan Komisi I DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, 2 Juni 2021. TEMPO/M Taufan Rengganis. tempo : 168599362387_
JAKARTA – Rencana Menteri Pertahanan Prabowo Subianto memborong alat utama sistem senjata (alutsista) senilai Rp 1.760 triliun tak mendapat sandungan dari Senayan. Fraksi-fraksi di Komisi Pertahanan Dewan Perwakilan Rakyat disebut-sebut mendukung rencana Prabowo untuk merombak besar-besaran peralatan tempur itu.
Megaproyek ini rencananya dimuat dalam peraturan presiden. Berdasarkan salinan draf perpres yang diperoleh Tempo, dana akan dih
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Jurnalisme berkualitas memerlukan dukungan khalayak ramai. Dengan berlangganan Tempo, Anda berkontribusi pada upaya produksi informasi yang akurat, mendalam dan tepercaya. Sejak awal, Tempo berkomitmen pada jurnalisme yang independen dan mengabdi pada kepentingan orang banyak. Demi publik, untuk Republik.