Herman Hery, Ihsan Yunus, dan Juliari Batubara disebut sebagai bagian dari satu faksi di PDI Perjuangan yang diduga menjadikan bantuan sosial sebagai sumber uang.
Mantan Menteri Sosial Juliari P Batubara memakai rompi oranye seusai menjalani pemeriksaan berjalan keluar menuju mobil tahanan di gedung KPK, Jakarta, 6 Desember. TEMPO/M Taufan Rengganis. tempo : 168576776017_
JAKARTA – Politikus Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Herman Hery, mengakui kedekatannya dengan Juliari Peter Batubara, mantan Menteri Sosial yang kini terjerat kasus korupsi bantuan sosial untuk korban pandemi Covid-19.
Herman mencontohkan kedekatan itu ketika dia memberi saran kepada Juliari ihwal bantuan sosial berupa bahan pokok kepada warga yang terkena dampak pandemi Covid-19 di wil
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Jurnalisme berkualitas memerlukan dukungan khalayak ramai. Dengan berlangganan Tempo, Anda berkontribusi pada upaya produksi informasi yang akurat, mendalam dan tepercaya. Sejak awal, Tempo berkomitmen pada jurnalisme yang independen dan mengabdi pada kepentingan orang banyak. Demi publik, untuk Republik.