Joe Biden menyalip Donald Trump dalam penghitungan suara di dua negara bagian itu.
Calon presiden dari Partai Demokrat Amerika Serikat Joe Biden membuat pernyataan tentang hasil pemilihan presiden AS 2020 di Wilmington, Delaware, Amerika Serikat 5 November 2020. REUTERS / Kevin Lamarque. tempo : 168037753187
JAKARTA – Lima negara bagian menjadi ajang pertarungan sengit yang menentukan kemenangan dalam pemilihan Presiden Amerika Serikat 2020. Kelima negara itu adalah Pennsylvania, Georgia, Nevada, Arizona, dan North Carolina.
Kemarin, kejutan terjadi di Pennsylvania setelah keunggulan perolehan suara pemilih berbalik. Semula, calon presiden dari Partai Republik, Donald Trump, unggul dalam penghitungan suara di negara b
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Jurnalisme berkualitas memerlukan dukungan khalayak ramai. Dengan berlangganan Tempo, Anda berkontribusi pada upaya produksi informasi yang akurat, mendalam dan tepercaya. Sejak awal, Tempo berkomitmen pada jurnalisme yang independen dan mengabdi pada kepentingan orang banyak. Demi publik, untuk Republik.