Titik Rawan Longsor Terbentang di Jalur Bogor-Jakarta
Kamis, 6 Desember 2018
Pemerintah tak berbuat banyak dan cenderung menunggu terjadinya bencana.
Jalan yang longsor di Riung Gunung, Desa Tugu Selatan, Cisarua, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Kamis (29/11). ANTARA FOTO/Arif Firmansyah/aww.. tempo : 168034979034
JAKARTA - Curah hujan tinggi di kawasan Jabodetabek rawan memicu bencana tanah longsor di kawasan hulu (Bogor) hingga hilir (Jakarta). Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bogor mencatat dari total 40 kecamatan di wilayah itu, 22 di antaranya termasuk kawasan rawan bencana longsor dan banjir.
Kepala Bidang Pencegahan dan Kesiapsiagaan BPBD Kabupaten Bogor, Dede Armansyah, menerangkan bahwa kawasan rawan longsor tersebut kontur ta
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Jurnalisme berkualitas memerlukan dukungan khalayak ramai. Dengan berlangganan Tempo, Anda berkontribusi pada upaya produksi informasi yang akurat, mendalam dan tepercaya. Sejak awal, Tempo berkomitmen pada jurnalisme yang independen dan mengabdi pada kepentingan orang banyak. Demi publik, untuk Republik.