Pembenahan Data Peserta BPJS Belum Rampung

JAKARTA – Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) memberikan sejumlah rekomendasi kepada Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan berkaitan dengan temuan mengenai validitas data. Juru bicara BPK, Raden Yudi Ramdan Budiman, mengatakan hingga saat ini BPJS Kesehatan menyatakan pembenahan data masih dalam proses. Menurut Yudi, dari 26 temuan BPK soal validitas data BPJS, sebanyak 22 masih dalam penanganan. "Yang dalam proses sudah banyak kemajuan
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini