KPK Ancam Penghalang Penyidikan Setya
Sabtu, 18 November 2017

JAKARTA – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menelusuri sejumlah orang yang diduga menghalangi penyidikan kasus korupsi kartu tanda penduduk berbasis elektronik (e-KTP) dengan tersangka Setya Novanto. Juru bicara KPK, Febri Diansyah, mengatakan lembaganya sedang menelisik orang yang diduga menyembunyikan tersangka kasus korupsi proyek e-KTP senilai Rp 5,84 triliun dengan kerugian negara Rp 2,3 triliun tersebut.
Pelarian Setya berlangsung sejak
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini