Kampanye di Gunungkidul Aman

GUNUNGKIDUL - Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kabupaten Gunungkidul menyatakan tidak menemukan pelanggaran berat dalam masa kampanye terbuka pada 2-5 Desember oleh empat pasangan calon kepala daerah. "Pelanggaran kategori berat tak terjadi sepanjang pelaksanaan kampanye terbuka," ujar anggota Panwaslu Gunungkidul, Ton Martono, saat memaparkan evaluasi selama kampanye terbuka pada akhir pekan lalu.
Panwaslu juga menilai masa kampanye di Gunungkid
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini