Gunungkidul Majukan Penyaluran Dana Bansos
YOGYAKARTA - Pemerintah Kabupaten Gunungkidul memajukan seluruh jadwal penyaluran dana bantuan sosial (bansos) setelah diperoleh kepastian soal jadwal pelaksanaan pemilihan kepala daerah pada 9 Desember mendatang. "Untuk menghindari dana itu menjadi alat politisasi jelang pilkada," ujar Kepala Bidang Pemerintahan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Gunungkidul, Priyanta Madya Satmaka, kemarin.
YOGYAKARTA - Pemerintah Kabupaten Gunungkidul memajukan seluruh jadwal penyaluran dana bantuan sosial (bansos) setelah diperoleh kepastian soal jadwal pelaksanaan pemilihan kepala daerah pada 9 Desember mendatang. "Untuk menghindari dana itu menjadi alat politisasi jelang pilkada," ujar Kepala Bidang Pemerintahan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Gunungkidul, Priyanta Madya Satmaka, kemarin.
Ada dua pos anggaran bansos cukup besar yang hendak d
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini