Kilas
Sensus Penduduk Dilakukan Mei 2010
SURAKARTA -- Sensus penduduk untuk menghitung jumlah penduduk akan dilakukan pada 1-31 Mei mendatang. Kepala Badan Pusat Statistik Surakarta Toto Desanto mengatakan persiapan pelaksanaan sensus penduduk di Surakarta sudah mendekati tahap akhir. "Kami sudah merekrut 1.112 petugas pendata," ujarnya kemarin.
Pendataan dilakukan secara de jure dan de facto. De jure mengacu pada seseorang yang sudah tinggal selama enam bulan atau lebih, atau yang kurang
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini