Golput Nomor Dua Setelah SBY-Boediono
YOGYAKARTA - Jumlah pemilih yang tidak memberikan suaranya dalam pemilu presiden pekan lalu sebesar 28,83 persen dari total pemilih di daftar pemilih tetap, 2.780.897. Angka tersebut diperoleh Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Daerah Istimewa Yogyakarta berdasarkan data formulir C-1 (berita acara penghitungan suara) dari seluruh tempat pemungutan suara di Yogyakarta.
"Total angka golput, menurut Panwaslu, dari formulir C-1 sebesar 801.771 atau 28,
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini